Posts

Konsep Object Oriented Programing (OOP) di PHP

Konsep Object Oriented Programing (OOP) di PHP

Sigit N

Sebelum memulai ke contoh - contoh program oop php sederhana, mari berkenalan dengan Object Oriented Programing yaitu adalah sebuah cara penulisan kode menggunakan sudut pandang pada sebuah ke objek, Object Oriented Programing sangat populer sampai saat ini, isilah utama dari OOP yaitu Object dan Class untuk istilahnya masih banyak lagi di OOP.

Mengenal Docker Container untuk development environment

Mengenal Docker Container untuk development environment

Sigit N

Docker adalah salah satu teknologi yang sangat populer untuk menunjang kebutuhan infrastruktur aplikasi, tetapi docker ini populer karena bisa diprogram bisa kita otomatisasi membangun sebuah image atau wadah yang terisolasi, sehingga menjadikan docker sebagai virtualisasi berupa sistem operasi.

Cara Memanggil RESTful API di Laravel

Cara Memanggil RESTful API di Laravel

Sigit N

Di Zaman sekarang untuk membangun aplikasi sangat lah ketergantungan untuk menggunakan RESTful API maka kali ini saya mencoba membagi pengalaman menggunakan project Framework untuk memanggil RESTful API di Laravel.

Mengenal Apa itu Laravel Framework

Mengenal Apa itu Laravel Framework

Sigit N

Laravel adalah kerangka kerja yang solid untuk bahasa pemrograman PHP yang bersifat open-source, yang tangguh dan mudah untuk dipahami.

Perbedaan Array List dan Linked List di Bahasa Pemrograman

Perbedaan Array List dan Linked List di Bahasa Pemrograman

Sigit N

Dalam penggunaan Array maupun List sama saja yaitu menyimpan kumpulan data. Di tulisan ini saya mencoba menjelaskan beberapa kelebihan dan kekurangan yang terdapat pada Array dan List tipe struktur data di bahasa pemrograman atau algoritma.

Cara Instal Composer Untuk Laravel Di Windows

Cara Instal Composer Untuk Laravel Di Windows

Sigit N

Dengan Laravel kalian bisa dengan mudah membangun aplikasi bebasis website, Di instalasi laravel ini sudah tersedia beberapa kebutuhan yang sering sekali digunakan sebagai Web Developer, untuk menginstalla Laravel proses instalasi menggunakan composer php.